Apa sih tujuan blog ini dibuat?
Blog ini bertujuan untuk menyediakan informasi seputar pendidikan, budaya dan kehidupan di jepang. Atikel-artikel di blog ini akan tetap konsisten menyediakan informasi yang menarik dan nyaman untuk dibaca dan setiap minggunya akan selalu update dengan topik yang terkini dan berbeda dengan yang lainnya. blog ini sangat cocok untuk teman-teman yang ingin memperluas pengetahuan tentang negara jepang, terutama yang ingin atau ada rencana liburan studi maupun kerja di jepang, persiapan apa saja yang harus dilakukan, skil apa saja yang harus ditambah dan panduan-panduan lainnya yang akan membantu anda ketika sudah di jepang nantinya.
Dikemas dengan bahasa yang ringan dan jelas agar mudah dicerna oleh pembaca dan menyisipkan gambar-gambar referensi yang menarik untuk meningkatkan kenyamanan dan ketertarikan pembaca untuk menunggu update materi di blog japan ikitai ini. Terimakasih telah berkunjung di blog ini, dukung terus dengan komen dan like di setiap postingannya dan kami sangat terbuka dengan kritik dan saran dari teman-teman.
0 Response to "Apa sih tujuan blog ini dibuat?"
Post a Comment